Selasa, 24 Januari 2017

Skema Kelistrikan Suzuki Satria 120 S dan 120 R

Skema Kelistrikan merupakan peranan penting untuk mengetahui sistem kelistrikan pada sebuah sepeda motor hal ini merupakan bagian sangat terpenting karena pada sistem ini menyediakan arus listrik untuk keperluan pembakaran dan untuk menggerakkan pendukung pada sebuah sepeda motor. 

Berikut ini adalah gambar skema atau diagram kelistrikan pada motor Suzuki Satria 120 S dan 120 R:

Skema Kelistrikan Suzuki Satria 120 S



                                                    Skema Kelistrikan Suzuki Satria 120 R






9 komentar:

akang ginz mengatakan...

Mau tanya suhu
Mtr saya satria 120 ru, kendalanya lampu depan mati, lampu send mati, cuman lampu rem aja yg nyala, apakah berkendala d komponen atau d kabel bodynya, , ,

warmantoe mengatakan...

Ijin sedot gan

Anonim mengatakan...

Maaf gan mau tanya , itu skema satria 5speed atau 6speed ya ?

Gerlfrits mengatakan...

Skema kelistrikan satria hiu ada gan?

Unknown mengatakan...

Lapor min kalo satria saya ko malah mundur setelah di bikin jalur kabel pengapain yang baru dari nol

Unknown mengatakan...

Kabel RPM GMN soalnya saya rubah lumba ke hiu..cari biar rpm Nyala gmn?

Unknown mengatakan...

Manual engine ny hiu ad gan?

Unknown mengatakan...

Mau tanya cara pemasangan kabel indikator bensin di satria hiu kabel kuning strip hitam sama apapa ya orange apa hitam strip putih...soalnya cma dua pin di spidoeternya

Unknown mengatakan...

Kabel klakson tdk konek jadi klakson ga bunyi